Rabu, 16 Desember 2015

Daur Ulang Online












VISI : 
Membantu memperbaiki kerusakan lingkungan, mengajak masyarakat sadar akan kebersihan lingkungan, dan mensejahterakan perekonomian masyarakat 

MISI :
     Menjadi acuan pelaksanaan kepatuhan dan tata kelola kebersihan lingkungan 
     dengan menggunakan teknologi.
     Memberikan pelayanan yang baik serta solusi optimal kepada pelanggan.
     Membuka kesempatan bekerja dan usaha bagi masyarakat Indonesia.
     Meningkatkan kepedulian dan tanggung jawab sosial terhadap lingkungan sekitarnya.


ANALISA SWOT DAUR-ULANG INDONESIA

1.Strengths (Kekuatan)

  Kekuatan dari dalam yang dimiliki DaurUlang Online adalah satu-satunya model bisnis
  jual beli dengan berbagai kemudahan dalam bertransaksi, mempertemukan penjual,
  pembeli/pengepul dan para pengusaha produksi di lingkungan sekitar tempat tinggal.
  Penjual tdak perlu keluar rumah untuk menjual barangnya, cukup difoto dan diupload
  sesuai dengan jenis barang yang sudah diklasifikasikan.

2. Weakness (Kelemahan)

  Kelemahan dari DaurUlang Online ini adalah ketika pelanggan mengunakan layanan
  input   jenis barang sesuai klasifikasi dan berat, sehingga terkadang menyulitkan pembeli
  ketika banyak transaksi diberbagai tempat, saat ini DaurUlang Online menyediakan
  katalog produk untuk memudahkan pelanggan dalam bertransaksi serta fasilitas credit

  untuk pembayaran dibawah satu juta rupiah.  

3. Oportunities (Kesempatan/Peluang)

  Peluang yang dimiliki DaurUlang Online ini adalah dapat memperluas bisnisnya sampai
  ke kota-kota besar lainnya di Indonesia bukan hanya di Jakarta yang memiliki
  permasalahan penanggulangan sampah tersebut, tetapi daerah lainnya akan sangat

  terbantu dengan melakukan sesuatu dimulai dari tempat tinggal masing-masing.       

4. Threaths (Ancaman)

  Ancaman yang akan timbul ketika DaurUlang Online ini sukses adalah munculnya
  pesaing-pesaing baru yang bergerak dibidang yang sama.   







SEGMENTASI, TARGETING & POSITIONING

       Segmentasi Berdasarkan Karakteristik Konsumen :

1. Demografi
2. Sosioekonomi
3. Psikografis
4. Geografis

Segmentasi Berdasarkan Respon Konsumen

1. Manfaat
2. Pelanggan
3. Promosional

TARGETING

Hasil evaluasi berbagai macam segment pasar  akan menentukan apakah klasifikasi
perlu dilakukan sehingga tidak ada perbedaan dalam penawaran produk atau focus 
di beberapa produk yang mudah dan biasa dipakai para pelanggan.

POSITIONING

Membuat posisi tawar di tengah-tengah permasalahan masyarakat dalam mengatasi
sampah yang diakibatkan kurangnya kesadaran dan kepedulian di dalam menjaga
lingkungan bersama.
Menjadi satu-satunya jual beli sampah berbasis teknologi (internet dan mobile apps)
Bersih, Cepat dan Transparan
Proses transaksi yang mudah dan aman













Tidak ada komentar:

Posting Komentar